
belajar menggapai sholat agar khusyu
berawal ketika saya selesai mengerjakan shalat di masjid secara tidak sengaja saya mendengar orang yang bertanya tentang bagaimana cara menggapai agar shalat kita bisa khusyu. dimana pada saat itu ada beberapa orang yang lagi berkumpul santai selepas shalat.dan saya pun tertarik untuk menghampiri dan mendengarkan penjelasan dari orang tua yang tampaknya bijaksana dan santun. sebelum menjawab orang tua itu pun tersenyum kepada pemuda yang bertanya tadi sambil menjawab, "bapak pun masih belajar untuk mencapai shalat agar khusyu,"
kemudian bapak itu menjelaskan kembali dan berkata,"berangkat dari keterangan hadist nabi saw yang berbunyi,"beribadahlah kalian kepada alloh swt seakan-akan kamu melihatnya,dan apabila kalian tidak mampu maka yakinlah bahwa alloh melihat kepada kita,"mendengar penjelasan tersebut pemuda tadi melanjutkan kembali bertanya,"kalau boleh tahu penjelasanya seperti apa pa?"
dan orang tua yang bijak pun menjawab dengan santun dan rendah hati lalu menjawab,"maksudnya kalian harus mampu menghadirkan rasa, hati, ingatan kalian kepada alloh di waktu shalat, rasa di lihat oleh alloh, bahwa dalam shalat itu kita ibarat menghadap dan berbicara kepada alloh, dan untuk melatih rasa seperti itu bapak pun sedang belajar dzikir dengan methode thariqah qadiriyah naqsabandiah,dan baru bapak temukan bagaimana menggapai shalat yang khusyu dengan belajar dzikir methode thariqat itu."
kemudian orang tua itu menjelaskan kembali, "menurut keterangan para ulama dan kyai untuk mencapai shalat khusyu itu ada 3 tahapan waktu,yaitu :

berawal ketika saya selesai mengerjakan shalat di masjid secara tidak sengaja saya mendengar orang yang bertanya tentang bagaimana cara menggapai agar shalat kita bisa khusyu. dimana pada saat itu ada beberapa orang yang lagi berkumpul santai selepas shalat.dan saya pun tertarik untuk menghampiri dan mendengarkan penjelasan dari orang tua yang tampaknya bijaksana dan santun. sebelum menjawab orang tua itu pun tersenyum kepada pemuda yang bertanya tadi sambil menjawab, "bapak pun masih belajar untuk mencapai shalat agar khusyu,"
kemudian bapak itu menjelaskan kembali dan berkata,"berangkat dari keterangan hadist nabi saw yang berbunyi,"beribadahlah kalian kepada alloh swt seakan-akan kamu melihatnya,dan apabila kalian tidak mampu maka yakinlah bahwa alloh melihat kepada kita,"mendengar penjelasan tersebut pemuda tadi melanjutkan kembali bertanya,"kalau boleh tahu penjelasanya seperti apa pa?"
dan orang tua yang bijak pun menjawab dengan santun dan rendah hati lalu menjawab,"maksudnya kalian harus mampu menghadirkan rasa, hati, ingatan kalian kepada alloh di waktu shalat, rasa di lihat oleh alloh, bahwa dalam shalat itu kita ibarat menghadap dan berbicara kepada alloh, dan untuk melatih rasa seperti itu bapak pun sedang belajar dzikir dengan methode thariqah qadiriyah naqsabandiah,dan baru bapak temukan bagaimana menggapai shalat yang khusyu dengan belajar dzikir methode thariqat itu."
kemudian orang tua itu menjelaskan kembali, "menurut keterangan para ulama dan kyai untuk mencapai shalat khusyu itu ada 3 tahapan waktu,yaitu :
- waktu sebelum shalat artinya kita mempersipakan diri sebelum adzan berkumandang kita telah berdiam didalam masjid dengan di isi membaca sholawat atas nabi saw atau membaca al-qur'an serta berdzikir, dengan tujuan untuk menggapai sholat awal waktu, (tepat waktu)
- waktu di dalam shalat artinya waktu ketika sholat akan di mulai, karena dari awal kita telah mempersiapkan diri dengan bersholawat, membaca al-qur'an dan berdzikir, semoga rasa khusyu itu pun masih terasa
- waktu sesudah shalat artinya waktunya yang panjang dan bisa kita lanjutkan dengan dzikir kepada alloh yang sebanyak-banyaknya sesuai dengan firman alloh,"ingatlah (berdzikirlah) kalian kepada ku dengan dzikir (ingat) yang banyak", dan semoga rasa dzikir ini menjadikan sholat kita menjadi sholat yang dapat mencegah perbuatan keji dan mungkar, sesuai dengan firman alloh,"sesungguhnya sholat itu dapat mencegah perbuatan keji dan mungkar.
related post
kesombongan membawa kehancuran
15 perkara mengundang bencana
5 tanda hancurnya suatu negara
ulama pewaris nabi
tanda orang yang pandai
harta karun yang tak ternilai harganya
mendapatkan pahala seperti pahala orang yang berhaji
Nabi Muhammad saw adalah sosok seorang pemimpin sejati
kebaikan dan kejelekan bersumber dari hati serta 7 cara membersihkan hati
belajar menggapai sholat agar khusyu
tanda-tanda akhir jaman
derajat dan kedudukan orang dengan akhlak yang mulia
keutamaan umat nabi muhammad saw
adab dan cara agar doa cepat di kabulkan
menggapai sukses hidup dalam pandangan islam
keutamaan dzikir kepada alloh
5 tingkatan iman dan cara memperbaharui iman
hikmah shalat fardu 5 waktu bag 2
hikmah shalat fardu 5 waktu bag.1
hikmah shalat fardu 5 waktu bag.1
islam,iman dan ihsan
terimakasih sharingnya..
ReplyDeletemakasih yaw tips²nya
ReplyDeleteAlhamdulillah dapat input positif, makasih gan
ReplyDeleteAlhamdulillah semoga bisa diamalkan dalam kehidupan sehari-hari agar bisa shalat dengan Khusuk mengingat Allah SWT amiiiin.....
ReplyDeletemakasih izin copy
ReplyDelete