tips cara mendapatkan pekerjaan dengan mudah

tips cara mendapatkan pekerjaan dengan mudah
tips cara mendapatkan pekerjaan dengan mudahtips cara mendapatkan pekerjaan dengan mudah

untuk mendapatkan pekerjaan dengan mudah di dunia industri memang harus di tunjang dengan kemampuan atau keahlian  yang kita miliki.karena persaingan dunia pekerjaan untuk tiap tahun pun meningkat sedangkan sarana lapangan pekerjaan tidak sebanding dengan banyaknya orang yang mencari pekerjaan.karena dengan banyaknya persaingan maka kita pun harus jeli dan cerdas dalam melihat kondisi seperti ini.

ada beberapa cara yang pernah saya lakukan.dan saya pun ingin berbagi tips cara mendapatkan pekerjaan dengan mudah:



  1. cari informasi di internet , media koran dan juga bursa -bursa tenaga kerja.jenis pekerjaan apakah yang banyak di butuhkan dan di cari oleh kebanyakan perusahaan. 
  2. jika anda memiliki keahlian yang di pernah di pelajari di sekolah biasanya rata-rata sekolah kejuruan (smk).maka cari jenis pekerjaan  yang sesuai dengan disiplin ilmu yang anda miliki.
  3. jika anda tidak memiliki keahlian di bidang tertentu karena di sekolah anda tidak pernah di ajarkan.maka anda harus mencoba mengikuti diklat kilat (kursus beberapa keahlian).supaya anda memiliki basic (keahlian dasar) di bidang tertentu yang banyak di cari di dunia kerja dan dunia industri
  4. jika ada jenis pekerjaan yang cocok dengan kriteria anda.coba-coba anda membuat surat lamaran pekerjaan kepada beberapa perusahaan.dan buatlah surat lamaran kerja yang sopan dan menarik 
  5. buat lampiran-lampiran dari data-data yang anda miliki,seperti ijasah sekolah,ijasah kursus,lampirkan pula cv(curiculum vitae)yang mendescripsikan tentang anda dan keahlian yang anda miliki.
  6. jika ada (memiliki) lampirkan pula contoh -contoh tentang keahlian dan skill yang anda miliki misalnya jika anda melamar pekerjaan dibidang desain garfis,atau berhubungan dengan fashion ,maka lmpirkan contoh contoh desain (design) yang anda buat dengan menggunakan adobe photoshop, coreldraw, adobe ilustator,mungkin juga pake autocad,3d max.dan lain-lainnya semua aplikasi garfis.
semoga sukses


related post



Share This
Previous Post
Next Post

blog petualang web berisi berbagai artikel

5 comments:

  1. dan kita kerja nya pun harus benar,harus rajin masuk dan jangan bermalas-malasan.
    terima kasih.

    ReplyDelete
    Replies
    1. betul pak,setuju, terima kasih untuk masukanya

      Delete
  2. tips yang bermanfaat mas bro...
    sepertinya diambil dari pengalaman sendiri ya...

    ReplyDelete
  3. Nice tips om, yang paling penting harus pinter cari informasi yang dapat dipercaya dari internet

    ReplyDelete

terimaksih untuk kunjungannya-jika suka silahkan komentarnya disini-mohon maaf jika anda menulis spam tidak publikasikan.-