cara membuat ayam bakar bumbu kacang
membuat makanan menjadi variatif adalah salah satu faktor selera makan kita juga lebih banyak rasa .berbicara masalah makanan dan selera makan saya pun jadi ingin menuliskan resep cara membuat ayam bakar bumbu kacang.kira-kira bagaimana ya rasanya?.lebih baik anda coba buat dan praktekan sendiri dan ini resep dan cara membuatnya.
langkah 1 mempersikan bahan utamanya.
langkah 2 mempersiapkan bumbu halus
cara membuat
membuat makanan menjadi variatif adalah salah satu faktor selera makan kita juga lebih banyak rasa .berbicara masalah makanan dan selera makan saya pun jadi ingin menuliskan resep cara membuat ayam bakar bumbu kacang.kira-kira bagaimana ya rasanya?.lebih baik anda coba buat dan praktekan sendiri dan ini resep dan cara membuatnya.
langkah 1 mempersikan bahan utamanya.
- 1ekor ayam kampung ,kemudian dibelah ke arah lebar tanpa putus.
- 1 lembar daun salam
- 2 batang serai , di memarkan bisa pake cobekan
- 2 cm lengkuas di mamarkan juga
- 3 lembar daun jeruk
- 100 gram kacang tanah,kemudian anda goreng dan haluskan
- 2 sendok makan gula merah di sisir halus
- 1 sendok makan air asam jawa
- 400 ml air santan
langkah 2 mempersiapkan bumbu halus
- 8 butir bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 2cm kencur
- 2 cm jahe
- 11/2 sendok teh garam
cara membuat
- rebus ayam yang sudah di belah tadi ,kemudian masukan semua bumbu bumbunya seperti,daun salam,batang serai yang telah di memarkan,lengkuas,daun jeruk,gula merah asam jawa dan air santannya,kira-kira sampai semua bumbunya meresap dan daging ayamnya sudah agak sedikit empuk,
- setelah rebusan ayamnya selesai.kemudian bakar ayam tadi sambil di olesi bumbu halus yang telah di haluskan.sampai kecoklatan dan merata.
- setelah matang berwarna kecoklatan anda olesi lagi dengan bumbu kacang yang telah dihaluskan sampai merata.
- dan ayam bakar bumbu kacang pun sudah siap di sajikan
enak kayanya gan !
ReplyDeleteresep cara membuat masakan ayam
memang favorite apalagi bumbu kacang,, makyoss!!
cara buatnya emang ga semudah ayam bakar bumbu kecap, tapi justru itu yang bikin resep ini jauh lebih nikmat. Makasih untuk infonya gan.
ReplyDeleteterimaksih untuk saran dan masukannya.memang bagi cheft ahlinya pasti gampang.terima kasih chef masukanya.
Delete