tips cara memilih daging ayam dan daging bebek

tips cara memilih daging ayam dan daging bebek
tips cara memilih daging ayam dan daging bebektips cara memilih daging ayam dan daging bebek

ayam dan bebek merupakan binatang jenis unggas yang sering di jadikan bahan (menu) utama dalam membuat  masakan. tapi daging ayam merupakan bahan utama yang familiar dan lebih sering di gunakan karena selain lebih gampang cara pengolahanya juga rasa dagingnya yang lebih empuk di banding dengan daging bebek.di kebanyakan pasar-pasar baik yang tradisional maupun pasar modern.ayam pun ada 2 jenis pilihan yaitu ayam kampung dan ayam buras (negeri).ayam kampung biasanya lebih kurus di banding dengan ayam boiler.karena ayam kampung memerlukan waktu lama untuk membesarkannya.tapi kelebihan nya ayam kampung adalah dari rasanya lebih gurih,aromanya tidak bau amis,walaupun rasa dagingnya sedikit lebih alot (liat) di banding dengan daging bolier (ayam negeri).inilah tips cara memilih daging ayam dan bebek bagi anda yang biasa mengunakan bahan utama untuk masakan anda


cara memilih daging ayam .

  1. pilih daging ayam yang segar dan tidak bau amis.kalau bisa beli lah ayam yang hidup dengan kondisi ayamnya sehat.
  2. pilih ayam dengan warna kulit dari dagingnya putih,warna merah dagingnya lebih terang, tidak berwarna kebiruan
  3. coba ada tekan daging ayamnya jika terasa kenyal,berarti kondisinya masih bagus untuk di konsumsi.
cara memilih daging bebek.

  1. pilih daging bebek yang masih hidup karena jarang di pasarkan (dijual) daging bebek yang sudah bersih (disembelih) seperti kebanyakan daging ayam.
  2. pilihlah bebek yang agak gemuk.
  3. pilih bebek yang lincah. yang menadakan kondisi bebek yang sehat untuk dikonsumsi.

daging bebek punya ciri khas dari rasa dagingnya yaitu agak sedikit bau amis,juga rasa dagingnya pun lebih alot dan lebih keras karena dari tektur seratnya yang keras,tapi bisa kita siasati dengan cara mengolahnya yang di rebus dahulu sebelum di olah menjadi masakan yang nikmat dan dengan menggunakan banyak bumbu rempak untuk mengurangi rasa amisnya.itu tips seputar memilih daging ayam dan daging bebek.semoga bermanfaat.


Share This
Previous Post
Next Post

blog petualang web berisi berbagai artikel

0 komentar:

terimaksih untuk kunjungannya-jika suka silahkan komentarnya disini-mohon maaf jika anda menulis spam tidak publikasikan.-