cara membuat sate kambing sambel kacang manis

cara membuat sate kambing sambel kacang manis
cara membuat sate kambing sambel kacang maniscara membuat sate kambing sambel kacang manis

di indonesia makanan ini yaitu sate termasuk masakan yang familiar.selain lezat dan enak juga sate termasuk makanan yang banyak di gemari orang indonesia pada umumnya.sate juga termasuk masakan indonesia yang terkenal di manca negara selain daging rendang padang. bila ada yang ingin mencoba inilah resep dan cara membuatnya


bahan utama sate

  • 400 gram daging kambing potong kotak-kotak kecil
  • 1 sendok teh asam jawa
  • tusuk sate
  • minyak goreng untuk olesan
bumbu halus untuk sate
  • 4 siung bawang putih 2 sendok teh ketumbar
  • gula merah
  • 3 butir kemiri sangrai
  • 3/4 sendok teh garam
bumbu sambal kacang manis
  • 150gram kacang tanah,goreng halus
  • 1 sendok teh kecap manis
  • gula merah
  • 1 sendok teh garam
  • 250ml air
  • 1/4 sendok teh cuka
  • 1 sendok makan minyak untuk menumis
bumbu tumis sambal halus
  • 2 siung bawang putih
  • 4 butir bawang merah
  • 1/4 sendok teh terasi
cara membuat

  • lumuri daging sate dengan bumbu halus dan asam jawa
  • lalu isi tusukan dengan daging kambing yang sudah di lumuri bumbu,lalu bakar sambil di olesi minyak,sampai matang dan berwarna kecoklatan serta aroma bau yang khas.tiriskan dan simpan di piring
  • tumis bumbu halus sambel kacang sampai harum tambahkan kacang tanah yang telah di haluskan dan aduk dengan rata lalu tuangkan air kedalamnya serta masukan kecap manis,gula merah garam sampai melletup-letup,tambahkan sedikit cuka lalu aduk dengan rata
  • lumuri sate yang matang dengan bumbu sambel kacang manis
  • satepun siap di sajikan


Share This
Previous Post
Next Post

blog petualang web berisi berbagai artikel

2 comments:

  1. Thanks infonya pak.. resep masakan sate kesukaanku :)

    ReplyDelete
  2. Berguna sob buat acara tahun baru dengan teman kantor mau bakar sate.

    ReplyDelete

terimaksih untuk kunjungannya-jika suka silahkan komentarnya disini-mohon maaf jika anda menulis spam tidak publikasikan.-